Halo dok saya ingin tanya, bulan juli saya pms cepat 3 hari dri tanggal pms saya di bulan juni tapi bulan agustus ini saya belum pms juga seharusnya saya sudah pms di tanggal 17 (menurut siklus haid 28 - 35 hari) saya berhubungan badan tanggal 12 agustus. Apakah saya hamil dok? Tapi saya belum merasakan tanda apapun