Selamat sore dokter. Saya sudah 23 hari terlambat haid. HPHT saya pada tanggal 3 Agustus dan saya berhubungan seksual pada tanggal 6 agustus dan 29 agustus lalu. Dimana keduanya tidak ada ejakulasi di dalam. Dua duanya kami lakukan terputus, dengan pasangan saya jauh sebelum mencapai ejakulasi sudah mencabut penisnya, dan saya lanjutkan dengan oral. Tanggal 16 saya testpack negatif. Apakah saya bisa mengonsumsi pelancar haid? Terima kasih dokter