Dok saya ingin bertanya,saya berhubunagn intim 1bulan 4x dok tapi itu semua menggunakan kondom,hari pertama haid 11 juli selesai 19 juli, dan bulan agustus belum mengalami haid dan telat 11 hari,serta jika selesai buang air kecil mengalami perih sudah 2 minggu mengalami perih dan di tespack hasilnya negatif, maaf dok jika pertanyaan saya terlalu muter muter,mohon dijawab dok,terima kasih