Oral thrush pada bayi adalah infeksi pada mulut akibat jamur yang ditandai adanya bercak putih pada lidah. Kondisi ini bisa menyebabkan bayi enggan menyusu sehingga harus segera ditangani.
Bagian lidah dan fungsinya tidak sesederhana keliatannya. Lidah adalah organ yang sebagian besarnya terdiri dari otot dan dilapisi oleh jaringan lembap berwarna merah muda yang disebut dengan mukosa.
Gejala kanker lidah tahap awal, seringkali sering disalahartikan sebagai sariawan biasa. Padahal keduanya memiliki perbedaan, kenali apa saja perbedaannya.
Lidah berwarna putih biasanya terjadi jika Anda tidak menjaga kebersihan mulut dengan baik. Namun terkadang, ada pula penyakit yang mengikutinya, mulai dari leukoplakia hingga kanker.