Manfaat garam untuk rambut ternyata bisa mengatasi ketombe hingga merangsang pertumbuhan rambut, Namun, Anda perlu tahu cara menggunakannya agar terhindar dari bahaya garam untuk rambut.
Tak hanya wanita, cara merawat rambut panjang pria tentu juga perlu menjadi perhatian. Pasalnya, rambut juga menggambarkan kondisi kesehatan. Bagaimana caranya?
Rambut tipis disebabkan oleh perawatan rambut berlebihan hingga masalah kesehatan. Menjaga nutrisi untuk tubuh bisa jadi cara untuk menjaga kesehatan rambut.
Kondisi pandemi Covid-19 mengharuskan kita untuk meminimalisir ke luar rumah, termasuk ke tempat potong rambut. Sebagai alternatifnya, Anda bisa mengikuti cara memotong rambut sendiri yang bisa dilakukan di rumah.